Berbagi Informasi Lowongan Kerja di Aceh secara khusus dan informasi lowongan kerja lainnya di Indonesia secara umum

December 25, 2010

Vacancy at Caritas Republik Ceko

CCR will be implementing a project that aims to reduce poverty by aiding four key challenges faced by nilam growers: strengthening agricultural methodology, improving technical distillation, developing effective cooperatives and improving links to buyers. The project will be active in four districts of Aceh: Aceh Jaya, Aceh Barat, Aceh Selatan and Gayo Lues from 1 November 2010 until 31 March 2012, funded by the AEDFF.


Following positions are now open in the framework of this project:


Deadline till 31 December 2010 - POSITIONS OPEN


Caritas Czech Republic

The Caritas Czech Republic Aceh Office (CCR) has been implementing rural livelihood development activities in Aceh Jaya since 2005, following the emergency response to the Tsunami. For more than five years CCR has been providing long term support for the victims of the Tsunami and the conflict in Aceh in the fields of agriculture, agro-forestry and aquaculture.CCR has strong experience working with cooperatives of growers and fishermen and will bring this Aceh-specific knowledge to the AEDFF project.


How to apply:

Application should be sent via email and must include a cover letter in English and current Curriculum Vitae with the position code as the subject of the email.
The CV should include a 2-3 page professional resume with education, and work experience (English only) and 3 professional references (not related to/ or family member with the candidate) complete with names, job position and working phone number for the reference.
Resumes must have full contact detail of the candidate and qualified candidates should send the application to caritas.ceko@gmail.com


Note to applicants:

No transportation costs related to relocation will be provided.

Marketing Advisor

I. Position Information

  • Code: MAdv. - BA
  • Supervisor: Head of Mission
  • Duty station: Banda Aceh
  • Expected duration of assignment: 3 January 2011 to 31 March 2012

II. Organizational Context

The Marketing Advisor is the primary point of contact between the cooperatives producing oil and the international buyers who want to stabilize the price of Aceh patchouli by buying directly from the farmers. The Marketing Advisor will report directly to the HOM and the Project Manager.


III. Description of Responsibilities

  • Overseeing the development and publication of two marketing studies: one focused on the domestic market and one focused on the international market. Outside consultants will be hired to write the studies, and the Marketing Advisor will work with these outside consultants to make sure the results are on target with the needs of the project. The Marketing Advisor will also oversee the graphic designed and publication of the studies in both hard and soft copes. The studies will be widely publicized and make available through several outlets under the direction of the Marketing Advisor. The Marketing Advisor will work with the CCR Communication Officer and the Marketing Assistant throughout this process. The Marketing Advisor will be responsible for presenting the results of these studies in several formal venues and presentations.
  • • The Marketing Advisor must have skills in gathering first hand data through surveys, and must be able to apply this skill to researching the challenges and interests of international buyers in entering the nilam market in Aceh. The Marketing Advisor will work with outside consultants and potential buyers to research needed and design training for 1) the participating cooperatives and 2) local government on the actual needs of buyers and how to meet them. The Marketing Advisor must be dynamic and have the ability to deliver participant-focused, interactive small group training for a diverse audience.
  • Working with embassies and outside consultants, the Marketing Advisor will create a list of the top 50 potential companies interested in buying nilam from Aceh. The Marketing Advisor will conduct research on these organizational and over see mass mailing. Based on the results of the mass mailing, the organizations will be shortlisted and provided with constant updates and encouragement to investigate the opportunities in Aceh. The Marketing Advisor must be comfortable in English on the phone and be very comfortable working with foreigners. The Marketing Advisor must also be able to liaise with embassy and local government representatives easily.
  • • The Marketing Advisor will set up meetings for project management to travel to meet with potential buyers.
  • • The Marketing Advisor will host leading business representatives in Aceh, as they tour the project cooperatives. The Marketing Advisor will make arrangements for these business leaders to network and meet with involved stakeholders.
  • The Marketing Advisor will research and target leading journalists in the fragrance industry with the support and assistance of outside consultants. These journalists will be encouraged to travel to Aceh for study trips with the goal of publishing information on nilam in Aceh in the leading trade journals. Locating the journalists and organizing the trips are the responsibilities of the Marketing Advisor.
  • The success of the Marketing Advisor will be judged on the number of contracts signed between signed between the cooperative representatives and international buyers at the end of the project.

IV. Recruitment Qualifications
  • Education: University degree in Economics, Trade or Business. Candidates with MBAs or equally applicable advanced degrees will be given priority.
  • Experience:
    Experience with the sale of nilam or other essential oils in Aceh or in Indonesia.
    5 years minimum experience working in exporting/ important business or equally applicable experience for a minimum of five years.
    Candidate must have business experience, and additional experience with an international organization will be considered and advantage.
    Candidates should understand business practice in Indonesia’s and challenges for import/ export.
    Candidates should have experience with and knowledge of the unique conditions in Aceh
  • Additional Requirements:
    Professional written and spoken Bahasa and English (test needed).
    Must be able to travel to the field up to ten days per month in basic conditions with very short notice.
    Must be able to travel internationally up to ten days a month. Must have all needed international travel documents.
    Must be able to conduct business on the phone daily in English with people in different countries (test will be given)
    Must be able to design and deliver professional presentations in formal settings at short notice.
    Must be comfortable speaking in front of a group in both Bahasa and English.
    Must have experience overseeing the development and design of PR materials.
    Must be able to fulfill all tasks set out in the Description of Responsibilities with professionalism and commitment.

Production Advisor

    I. Informasi Posisi

    • Kode : PAdv. - BA
    • Supervisor: Head of Mission
    • Tempat Tugas: Banda Aceh
    • Periode Tugas: 3 January 2011 to 31 March 2012

    II. Konteks Organisasi
    Caritas Republik Ceko - Misi Aceh (CCR) telah melaksanakan kegiatan mata pencaharian tingkat desa di Kabupaten Aceh Jaya sejak tahun 2005 setelah menyelesaikan kegiatan masa darurat paska Tsunami. Bidang mata pencaharian ini kemudian menjadi program utama CCR di Aceh. Selama lebih dari 4 tahun, CCR telah memberikan dukungan jangka panjang kepada korban Tsunami dibidang-bidang seperti pertanian, agro-forestry dan aquaculture (diseluruh kecamatan di kabupaten Aceh Jaya).

    Di tahun 2010-2012 CCR akan melaksanakan program Multi-Donor Fund (MDF) bekerjasama dengan Economic Development Financing Facility (EDFF) serta Bank Dunia. Project ini akan berfokus untuk meningkatkan peluang ekonomi bagi para petani Nilam diseluruh Aceh. Hal ini membuka kesempatan bagi para pelamar untuk bergabung pada project ini.

    Production Advisor akan menjadi posisi internal CCR yang akan mengambil alih pekerjaan dari Konsultan Produksi Luar yang dipekerjakan untuk mendesain 34 unit penyulingan yang digunakan oleh proyek. Production Advisor akan bertugas di Banda Aceh sampai dengan Juni/July 2011 untuk mengawasi pembangunan 34 unit setiap hari. Setelah pembangunan unit, Production Advisor akan melakukan perjalanan dalam wilayah Aceh untuk melihat pemasangan dan pengoperasian ke-34 unit dan memastikan fungsinya.
    Production Adviser akan berada dibawah supervisi Head of Mission dan akan melaporkan pada Production Manager dan Project Manager di Meulaboh saat bertugas di Banda Aceh. Setelah pemasangan unit, Production Advisor akan melaporkan langsung pada Production Manager di Meulaboh.
    III. Gambaran Tugas

    • Membantu dalam proses penawaran dan tender produksi 34 unit penyulingan nilam stainless steel.
    • Memastikan loka karya yang disewa untuk membangun unit sesuai dengan perencanaan dan memenuhi kontrak secara tepat waktu terhadap spesifikasi 34 unit yang diproduksi.
    • Mengawasi perkembangan setiap hari dan memperbaiki setiap hal yang menyimpang dari rencana atau tanda-tanda pekerjaan di bawah standar.
    • • Mengatur pengiriman unit dan malakukan supervisi pemasangannya di seluruh Aceh.
    • Setelah Juni 2011, mengawasi pengoperasian dan perawatan unit penyuling tersebut.
    • Membantu dalam pengontrolan kualitas minyak yang diproduksi oleh unit tersebut dibawah arahan dan supervisi dari Production Manager dan konsultan lain maupun penasehat.
    • Mengatasi masalah serta komplikasi dan membantu dalam pemeliharaan dan rencana operasional untuk setiap unit setelah proyek berjalan.
    • Mengawasi pekerjaan Project Officers dan Field Officers yang terkait dengan pengoperasian dari unit penyulingan.
    • Melakukan penilaian kinerja tepat waktu dari mereka yang diawasi dan menjamin penyelesaian tepat waktu dari sector kegiatan di kecamatan yang ditunjuk dan masyarakat

    IV. Kualifikasi Yang Dibutuhkan
    • Pendidikan: Sarjana S-1 di bidang tehnik, kimia, desain ataupun bidang terkait yang menjadikan kandidat memiliki keterampilan yang dibutuhkan untuk melaksanakan dan mengawasi desain perencanaan unit penyulingan yang akan dipasang. Untuk kasus tertentu, kandidat yang memiliki pengalaman praktis yang luar biasa akan dipertimbangkan meski tanpa gelar sarjana.
    • Pengalaman:
      Minimum lima (5) tahun pengalaman dalam penyulingan minyak esensial
      Pengalaman dalam mendesain dan mengawasi pembuatan unit penyuling stainless steel
      Minimum lima (5) tahun pengalaman dalam penumbuhan dan panen nilam, yang mana sudah umum di Aceh.
      Pengalaman mengatur tim yang setidaknya beranggotakan lima orang
      Bersedia melakukan perjalanan dalam kondisi terbatas, dan ditempatkan di Meulaboh dengan perjalanan yang berketerusan dari Juni 2011 sampai Maret 2012
      Pengalaman dalam hunian dasar yang minimn
      Pengalaman dalam pelatihan dalam kelompok kecil
      Bersedia untuk hidup dalam kondisi sulit
      Kemampuan dasar dalam menggunakan computer
    • Kemampuan Bahasa:
      Lancar berbahasa Indonesia (lisan dan tulisan)
      Kemampuan dasar berbahasa inggris (lisan), preferensi akan diberikan pada kandidate dengan kemampuan menulis laporan dalam bahasa inggris

    Cara Melamar:
  • Pelamar harus mengirim surat lamaran dan CV dalam bahasa Indonesia dengan mencantumkan kode posisi pada surat lamaran.
  • CV berisikan 2-3 lembar resume professional dengan informasi pendidikan, dan pengalaman kerja dan 3 orang pemberi referensi professional (yang tidak memiliki hubungan/keluarga dengan pemberi referensi) lengkap dengan nama, jabatan dan nomor telepon.
  • Resume harus dilengkapi dengan informasi kontak pelamar dan pelamar yang memenuhi kualifikasi tersebut dapat mengirimkan lamarannya ke caritas.ceko@gmail.com sampai pukul 9.00 WIB, 31 Desember 2010.
  • Catatan bagi para Pelamar: “CCR tidak menanggung biaya relokasi staff”

Production Manager
  • I. Informasi Posisi

    • Kode : PM - AB
    • Supervisor: Project Manager
    • Tempat Tugas: Aceh Barat
    • Periode Tugas: 3 January 2011 to 31 March 2012

    II. Konteks Organisasi
    Caritas Republik Ceko - Misi Aceh (CCR) telah melaksanakan kegiatan mata pencaharian tingkat desa di Kabupaten Aceh Jaya sejak tahun 2005 setelah menyelesaikan kegiatan masa darurat paska Tsunami. Bidang mata pencaharian ini kemudian menjadi program utama CCR di Aceh. Selama lebih dari 4 tahun, CCR telah memberikan dukungan jangka panjang kepada korban Tsunami dibidang-bidang seperti pertanian, agro-forestry dan aquaculture (diseluruh kecamatan di kabupaten Aceh Jaya).

    Di tahun 2010-2012 CCR akan melaksanakan program Multi-Donor Fund (MDF) bekerjasama dengan Economic Development Financing Facility (EDFF) serta Bank Dunia. Project ini akan berfokus untuk meningkatkan peluang ekonomi bagi para petani Nilam diseluruh Aceh. Hal ini membuka kesempatan bagi para pelamar untuk bergabung pada project ini.

    Production Manager bertanggung jawab atas manajemen keseluruhan dari Tim Produksi yang terdiri dari Production Advisor, Production Assistant, Production Project Officers, Production Field Officers dan Production Field Assistants. Tujuan dari Tim Produksi adalah desain, konstruksi, instalasi dan pengoperasian 34 unit penyulingan nilam stainless steel yang akan digunakan di 4 kabupaten di seluruh Aceh. Konstruksi, instalasi, pelatihan dan pengoperasian semua 34 unit adalah tanggung jawab Production Manager.
    Production Manager bertugas di Meulaboh dan akan member laporan pada Project Manager.
    III. Gambaran Tugas

    • Supervisi Production Advisor yang bertanggung jawab untuk mengawasi konstruksi 34 unit penyuling stainless steel.
    • Supervisi terhadap Production Assistant, Production Project Officer dan Production Field Officers saat mereka menilai dan mengevaluasi lokasi yang akan dijadikan tempat bagi ke 34 unit tersebut di 4 Kabupaten di Aceh dan juga mengatasi masalah potensial yang mungkin timbul.
    • Konsultasi dengan penasihat dan perwakilan pemerintah daerah untuk memastikan bahwa langkah-langkah perlindungan lingkungan terpenuhi di masing-masing tempat dari 34 lokasi di seluruh Aceh
    • Supervisis pemindahan ke-34 unit yang telah komplit dan pemasangannya.
    • Desain dan implementasi program pelatihan untuk pengoperasian unit penyulingan dan stakeholders lainnya
    • Pelatih senior dalam pengoperasian unit dan perwatannya
    • Bertindak sebagai penasehat bagi tim Agrikultur proyek ini ketika mereka menemukan kendala terkait dengan penanaman nilam, panen dan kekeringan.
    • Pengawasan dan pelaporan terhadap pengoperasian ke-34 unit berikut instalasinya.
    • Mengembangkan perencanaan perawatan bersama pemilik/ operator untuk keberlanjutan setelah proyek selesai
    • Membantu control kualitas minyak yang dihasilkan dan membantu tim koperasi dalam pengumpulan minyak yang telah disuling dan persiapan untuk dijual.
    • Mengatur dukumen serah terima kepada semua pemilik dan operator sesuai dengan yang dsyaratkan oleh donor.
    • Koordinasi upaya dengan perwakilan pemerintah local untuk menjamin support dan kerjasama dengan pemilik/ operator setelah proyek selesai.
    • Melaporkan pada Project Manager secara tertulis setiap bulan terhadap semua aktifitas yang terkait produksi.
    • Membantu dalam mengumpulkan base-line data dan end-of-project data serta dokumentasinya
    • Melakukan penilaian kinerja tepat waktu dari mereka yang diawasi dan menjamin penyelesaian tepat waktu dari sector kegiatan di kecamatan yang ditunjuk dan masyarakat

    IV. Kualifikasi Yang Dibutuhkan
    • Pendidikan: Sarjana S-1 di bidang tehnik, kimia, desain ataupun bidang terkait yang menjadikan kandidat memiliki keterampilan yang dibutuhkan untuk melaksanakan dan mengawasi desain perencanaan unit penyulingan yang akan dipasang.
    • Pengalaman:
      Minimum sepuluh (10) tahun pengalaman dalam penanaman, panen, persiapan dan penyulingan minyak esensial yang sudah umum di Aceh.
      5 tahun pengalaman mengatur tim yang terdiri lebih dari 10 orang, beberapa diantaranya memiliki pengalaman managemen terpencil.
      Berpengalaman dengan aktifitas diluar dari gambaran di atas (dibutuhkan referensi)
      Berpengalaman dalam konstruksi dasar dan kemampuan membaca rencana kerja
      Pengetahuan dan kemampuan untuk memecahkan masalah dasar terkait penyulingan nilam
      Kemampuan computer uang baik dan mampu membuat laporan
      Berpengalaman dalam pelatihan dan mendesain kurikulum pelatihan.
      Mampu bekerja secara mandiri tanpa supervisi secara intensif.
    • Kemampuan Bahasa:
      Mampu menulis bahasa Indonesia dengan baik
      Lancar berbicara bahasa Indonesia
      Mampu menulis dalam bahasa inggris, bisa berbicara bahasa inggris
      Dalam hal kualifikasi yang sangat luar biasa yang melebihi persyaratan di atas, kemampuan bahasa dapat dihapuskan.

    Cara Melamar:
  • Pelamar harus mengirim surat lamaran dan CV dalam bahasa Indonesia dengan mencantumkan kode posisi pada surat lamaran.
  • CV berisikan 2-3 lembar resume professional dengan informasi pendidikan, dan pengalaman kerja dan 3 orang pemberi referensi professional (yang tidak memiliki hubungan/keluarga dengan pemberi referensi) lengkap dengan nama, jabatan dan nomor telepon.
  • Resume harus dilengkapi dengan informasi kontak pelamar dan pelamar yang memenuhi kualifikasi tersebut dapat mengirimkan lamarannya ke caritas.ceko@gmail.com sampai pukul 9.00 WIB, 31 Desember 2010.
  • Catatan bagi para Pelamar: “CCR tidak menanggung biaya relokasi staff”
Share:

0 comments:

Post a Comment

loading...

Berlangganan Loker Terbaru

Subscribe via Email for Free
Dapatkan Lowongan Kerja Terbaru langsung ke email anda!

Popular Posts

Recent Posts

Blog Archive

-->

Copyright © Informasi Lowongan Kerja di Aceh | Powered by Blogger

Design by ThemePacific | Blogger Theme by NewBloggerThemes.com