Berbagi Informasi Lowongan Kerja di Aceh secara khusus dan informasi lowongan kerja lainnya di Indonesia secara umum

November 27, 2015

Lowongan Kerja PT Vale Ekplorasi Indonesia

PT Vale Ekplorasi Indonesia (VEI) is a long standing Indonesian mining services company and is a subsidiary of Vale SA, one of the world’s largest international mining companies with its Head Office in Brazil. We are driven by the vision to be the number one global natural resources company in creating long-term value, through excellence and passion for people and the planet.

VEI is seeking a Senior Geotechnical Engineer to provide technical advice and assist with collection, interpretation and analysis of geotechnical and hydrogeological data.

Tasks and Responsibilities:

• QA/QC for geotechnical field data collection including supporting exploration team through procedure development and training.
• QA/QC for hydrological and hydrogeological field data collection
• Carry out geotechnical characterization for underground projects adopting the MRMR classification system
• Provide geotechnical design parameters for underground mining design
• Geotechnical risk assessment for exploration field activities

The position is based in South Jakarta but will require regular travel to the site location in Sumbawa. The position will report to the Project Development Manager based in Perth Australia.

Requirements of the position

• Undergraduate or Graduate Degree in Engineering Geology, Mining Engineering or Civil Engineering
• More than five (5) years relevant geotechnical experience in large scale, underground, hard rock mining
• Experience with Geological/Geotechnical Modelling software - please indicate in CV
• Knowledge of hydrogeological characterization for hard rock environments is highly regarded
• Fluency in Bahasa and English
• Ability to scope, select, and supervise consultants providing specialty evaluation.


Senior Underground Mining Engineer


PT Vale Ekplorasi Indonesia (VEI) is a long standing Indonesian mining services company and is a subsidiary of Vale SA, one the world’s largest international mining companies with its Head Office in Brazil. We are driven by the vision to be the number one global natural resources company in creating long-term value, through excellence and passion for people and the planet.

VEI is seeking an experienced and motivated Senior Underground Mining Engineer to undertake scoping, pre-feasibility, feasibility, and due diligence mining studies to determine the potential feasibility of resource opportunities. The successful candidate will be accountable for all Mine Engineering aspects of the studies including:
• Mining method evaluation
• Mine design and optimization
• Minable reserve estimation and scheduling
• Mine development
• Mine operating and capital cost estimation
• Risk assessment

The position is based in South Jakarta but will require occasional travel to the site location in Sumbawa. The position will report to the Project Development Manager based in Perth Australia.

Requirements of the position
• Mining Engineering degree with 8+ years experience including pre-feasibility/feasibility studies for large underground base metals projects.
• Proficient in various mine modeling, planning, and scheduling software. Experience with PCBC software is highly regarded.
• Ability to act or support the competent person for Mining Reserves reporting
• Experience with feasibility analysis with ability to highlight and optimize the key economic drivers for the project
• Ability to scope, select, and supervise consultants providing specialty evaluation.
• Fluency in Bahasa Indonesia and English

The person we’re looking for will have good interpersonal skills, be a confident presenter and have the ability to produce high quality written reports in English. They will also need to be team player, be results driven and able to work autonomously.

If your qualification is matched with the requirement above, please send your complete CV to hrd.admin@vale.co.id in English version.

VEI is an Equal Opportunity Employer and employs on the basis of job requirements.

Closing date : Wednesday, December 09, 2015
Share:

November 25, 2015

Lowongan BUMN Pelindo 2


Pelindo 2Agility in working is the core of the transformation spirit raised by IPC where it targets the best graduates in the country to join the team in cooperatively building and upholding professional work ethos in daily business practice. As a fulfillment of this, we invite professional hire of dredging to join IPC. Online registration starts from 23rd November 2015 – 14th December 2015 with details as follows:

EXPERIENCE

Operation Manager


KEY ROLES :


Manage all activities of dredging/reclamation operation i.e. planning, executing, and controlling, such as method, cost, schedule, productivity, survey.

MAIN QUALIFICATION :


  • Education background: minimum Bachelor degree on Civil Engineering/Geodesy or ANT-I.
  • Minimum experience 2 years as Operation Manager/Project Manager on dredging/reclamation.
  • Competent on planning, executing, and controlling of dredging/ reclamation project
  • Proficient in English (both oral & written)

 

Fleet Manager


KEY ROLES :

Manage all activities of technical planning, maintenance and dredger refurbishment.

MAIN QUALIFICATION :

  • Education background: minimum Bachelor degree on Marine Engineering or ANT-1/ATT-1
  • Minimum experience 2 years as Fleet Manager on managing the dredger
  • Competent on planning and maintenance/refurbishment of the dredger and dredger performance evaluation
  • Proficient in English (both oral & written)


Fleet Superintendent


KEY ROLES :

As a Fleet Manager Assistant on technical planning analysis, maintenance and dredger refurbishment.

MAIN QUALIFICATION :

  • Education background minimum Bachelor degree on Marine Engineering or ATT-II.
  • Minimum experience 2 years as Technical Superintendent, includes as Chief Engineer.
  • Competent on planning and controlling and warrant the implementation of Plan Maintenance System (PMS).
  • Preferable experience on dredger.
  • Proficient in English (both oral & written).


Operation Planning Supervisor


KEY ROLES :

As an Operation Manager Assistant on operation dredging/ reclamation planning, include dredger preparation, budget arrangement, work method, environmental impact analysis, schedule, and productivity.

MAIN QUALIFICATION :

  • Education background minimum Bachelor degree on Civil Engineering/ Geodesy or ANT-II.
  • Minimum experience 2 years on planning and controlling of dredging/ reclamation project.
  • Proficient in English (both oral & written)


Dredging Control Supervisor


KEY ROLES :

As an Operation Manager Assistant on controlling the dredging/ reclamation operation which include productivity, schedule, cost, progress & final survey, secure and safety.

MAIN QUALIFICATION :

  • Education background minimum Bachelor degree on Civil Engineering/ Geodesy or ANT-II.
  • Minimum experience 2 years on planning and controlling dredging/ reclamation project.
  • Proficient in English (both oral & written).


Production Manager on Shipyard


KEY ROLES :

Manage all activities on technical planning, maintenance and refurbishment of ship in the shipyard

MAIN QUALIFICATION :

  • Education background minimum Bachelor degree on Marine Engineering or ANT-1/ATT-1.
  • Minimum experience 2 years as a Shipyard Production Manager.
  • Competent on planning, executing, and controlling of maintenance, repair, overhaul, and ship construction at dry-dock.
  • Proficient in English (both oral & written).


IPC believes that human resources is the key to success leading to achieve its vision, “To be the preferred partner for reliable, best in class port and logistic services by creating an exciting enterprise for our people and contributing to national growth”. Agility in working is the core of the transformation spirit raised by IPC where it targets the best graduates in the country to join the team in cooperatively building and upholding professional work ethos in daily business practice. As a fulfillment of this, we invite professional hire of dredging to join IPC. Online registration starts from 23rd November 2015 – 14th December 2015 with details as follows:

Apply Online
Share:

Lowongan Kerja PT Perikanan Nusantara (Persero)

PT Perikanan NusantaraPT Perikanan Nusantara (Persero) yang merupakan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) di bidang usaha perikanan berbentuk Persero membutuhkan tenaga untuk dikembangkan menjadi tenaga profesional sebagai berikut :


Staf- Bidang : Kode

1. Public Relation (Translater) (A)
2. Keuangan/Akuntansi (B)
3. IT/Programer (C)
4. Technical Support (D)


Persyaratan :


1. Berijazah Diploma III dan Strata-1 di bidang masing-masing (Kode A-D).
2. IPK Minimal 2,75
3. Usia maksimal 27 tahun (Kode A-D).
4. Bersedia ditempatkan di seluruh Cabang PT Perikanan Nusantara (Persero).
5. Memahami dan dapat mengoperasikan komputer.
6. Score TOEFL > 500 (Kode A).
7. Brevet A dan B dan menguasai Program Accurate ( Kode B).
8. Menguasai Risk & Return Feasibility study, and Working Capital (Kode B).
9. Berpengalaman pada bidangnya min ± 3 tahun.
10. Setiap lamaran agar mencantumkan kode pada setiap bidang yang dipilih seperti yang
tercantum di atas.


Seleksi :

1. Setiap surat lamaran akan dilakukan seleksi administratif oleh Bagian Sumber Daya Manusia -Kantor Pusat.

2. Psikotest oleh lembaga yang ditunjuk dan interview oleh manajemen PT Perikanan Nusantara (Persero).

3. Seleksi oleh User PT Perikanan Nusantara (Persero).

Bagi yang memenuhi persyaratan dan lulus dalam seleksi akan diikut sertakan program pelatihan dan pengembangan pegawai PT Perikanan Nusantara (Persero) selama 1 tahun dengan status pegawai kontrak training. Pada akhir masa training akan dievaluasi dan bagi yang berhasil dan dinyatakan lulus dalam tahapan training, akan diangkat sebagai Pegawai Tetap dengan posisi Staf.

Lamaran agar dikirimkan ke Bagian Sumber Daya Manusia (SDM) Kantor Pusat PT Perikanan Nusantara (Persero) paling lambat tanggal 27 November 2015 ke alamat Jl. Hasyim Ashari No. 17A, Jakarta Pusat 10130 atau melalui email : rekrutmen@perinus.co.id

PT Perikanan Nusantara (persero) tidak memungut biaya dan Keputusan Management Bersifat Mutlak tidak dapat diganggu gugat.

Detail Informasi dapat dilihat di website PT Perikanan Nusantara (Persero).
Share:

Lowongan Kerja RSUP H. Adam Malik

Dalam rangka untuk meningkatkan pelayanan maksimal bagi pasien dan pengembangan pelayanan pada beberapa gedung baru, maka RSUP H. Adam Malik melakukan Penerimaan Tenaga Kontrak Semester II Tahun Anggaran 2015 dengan jenis tenaga sebagai berikut:


A. Jenis Tenaga, Jumlah dan Kualifikasi Pendidikan
No. Jenis Tenaga Jumlah Kualifikasi Pendidikan
1. Satpam 40 orang SMA/Sederajat


B. Persyaratan Umum
  1. Warga Negara Republik Indonesia.
  2. Laki-laki/perempuan.
  3. Berpenampilan menarik dan memiliki kompetensi di bidangnya.
  4. Batasan usia minimal 20 (dua puluh) tahun dan maksimal 35 (tiga puluh lima) tahun.
  5. Bersedia bekerja full time dan/atau shift.
  6. Bersedia bekerja sebagai Tenaga Kontrak RSUP H. Adam Malik dan tidak menuntut untuk diangkat sebagai CPNS/PNS.
  7. Lulus dalam semua tahapan seleksi meliputi seleksi administrasi, ujian tulis, tes Kesamaptaan, serta psikotes dan wawancara.

C. Persyaratan Khusus
  1. Tinggi badan untuk laki-laki minimal 165 cm dan perempuan minimal 160 cm, dengan berat badan ideal/proporsional.
  2. Bebas narkoba, dibuktikan dengan surat resmi dari dokter.
  3. Harus memiliki sertifikat Pendidikan Dasar Satuan Pengamanan dari Polda.
  4. Diutamakan bagi yang sudah memiliki pengalaman sebagai Satpam.

Informasi Selengkapnya dapat diunduh pada link berikut ini: Pengumumaan Penerimaan Tenaga Kontrak RSUP H Adam Malik Sem II TA 2015
Share:

November 24, 2015

Lowongan Kerja Supir Islamic Relief


Lowongan Kerja Islamic ReliefProgram Islamic Relief di Indonesia dimulai tahun 2003 dengan satu kantor projek untuk aktivitas pengembangan di provisnsi Banten. Pada tahun 2004 IR mengembangkan cakupan wilayah di Provinsi Aceh dengan target para korban gempa bumi dan tsunami yang telah meluluh lantakkan Provinsi Aceh dan kemudian pada tahun 2009, IR memperluas wilayah kerjanya dengan memasukkan Sumatera Barat dengan target para korban gempa bumi dan pelaksanaan bantuan bencana.

Tujuan Islamic Relief:

Untuk mendukung kesinambungan ekonomi dan pembangunan sosial melalui pengembangan program, membantu mereka yang membutuhkan tanpa memandang suku, agama dan jenis kelamin.

Sektor utama untuk Program Indonesia adalah kesehatan, kesiagaan bencana, pendidikan, hunian sementara, mata pencaharian dan dukungan atas anak yatim.



Jalur Pelaporan:

Posisi ini melapor kepada: IT and Logistic Officer

TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB UTAMA:

Umum :

1. Bertanggung jawab atas pemeliharaan kendaraan yang ditugaskan sehari-hari, memeriksa bahan bakar, minyak, air, baterai, rem, ban, lampu depan / belakang, dll, melakukan perbaikan dan mengatur untuk perbaikan dan memastikan bahwa kendaraan yang disimpan bersih dan misi dapat diselesaikan;

2. Mencatat semua perjalanan, jarak tempuh harian, konsumsi bahan bakar dan pembelian, penggantian oli, Gemok, dll;

3. Membantu dan memberi saran kepada driver junior mengenai pemeliharaan kendaraan dan keterampilan mengemudi;

4. Memberi saran kepada supervisor akan kebutuhan servis dan pemeliharaan kendaraan;

5. Membawa anggota tim dan pejabat lainnya;

6. Mejemput personil Islamic Relief di bandara dan memfasilitasi imigrasi dan bea cukai formalitas

7. Mengambil dan mengirimkan surat atau dokumen jika diperlukan;

8. Memastikan bahwa langkah yang diperlukan dan diambil telah sesuai dengan aturan dan peraturan dalam kasus keterlibatan dalam suatu kecelakaan;

9. Bongkar Muat barang-barang jika diperlukan untuk membantu penyampaian barang-barang agar lebih efisien.

10. Melakukan tugas lain yang diperlukan.

KETERAMPILAN DAN KOMPETENSI:

* Minimum 2 tahun berpengalaman kerja dalam bidang kerja yang sama

* Sangat mengenal wilayah kerja secara spesifik

* Surat Izin Mengemudi (B1 UMUM)

* Lulusan SMU/ sederajat lebih disukai.

* Memiliki keterampilan interpersonal dan komunikasi dalam bahasa Indonesia dan lingkungan lintas budaya

* Memiliki kemampuan dasar berbahasa Inggris akan menjadi nilai tambah

* Memiliki sifat fleksibel dalam tuntutan situasi

* Memiliki kemampuan bekerja di bawah tekanan dan pada saat tertentu dapat bekerja diluar jam kantor

* Memiliki Tingkat motivasi tinggi

* Memperhatikan detail dan mempunyai kemampuan untuk bekerja secara sistematis dan terorganisir/ teratur

* Memiliki pendekatan proaktif untuk menangani pekerjaan

* Secara aktif membangun dan mempertahankan standar yang tinggi

* Memiliki Kemampuan untuk bekerja secara mandiri dengan keterampilan yang wajar pada skala prioritas

* Bersedia untuk belajar dan menerima bimbingan untuk perbaikan pribadi

* Memiliki komitmen tinggi dalam menjunjung keyakinan dan tujuan Islamic Relief

* Berdomisili di : Banda Aceh dan Sekitarnya


Harap mengirimkan lamaran anda beserta dengan Daftar riwayat hidup melalui email ke: hrislamic@islamic-relief.or.id
Mohon diberikan keterangan pada judul Email dengan memberikan penjelasan posisi dan nama Saudara.

Lamaran diterima paling lambat: 28 November 2015
Share:

November 23, 2015

Lowongan PT Bhanda Ghara Reksa (Persero)

Dalam rangka ekspansi bisnis PT Bhanda Ghara Reksa (Persero) membuka kesempatan untuk Anda generasi muda yang energik untuk bergabung di BGR Express mengisi posisi sebagai berikut:

1. Sales Counter (Kode : SC)
2. Kurir Motor (Kode : Cmt)
3. Kurir Mobil (Kode: Cmb)

Lowongan PT Bhanda Ghara Reksa

Persyaratan Umum :

  • Pria (Cmt & Cmb)
  • Wanita (SC)
  • Pendidikan SMA/ sederajat
  • Nilai UN rata-rata minimal 7,5
  • Usia 18-30 tahun
  • Sehat jasmani dan rohani
  • Mampu mengoperasikan komputer dan internet (SC)
  • Memiliki skil komunikasi yang baik
  • Mampu bekerja dibawah tekanan dan target
  • Mampu bekerja dalam tim
  • Pengalaman sebagai Sales Counter menjadi nilai tambah (SC)
  • Pengalaman sebagai kurir menjadi nilai tambah (Cmt dan Cmb)
  • Memiliki SIM A/ C (Cmt dan Cmb)
  • Menguasai daerah Jabodetabek

Persyaratan Khusus:

  • Tidak pernah terlibat dalam tindakan kriminal dibuktikan dengan SKCK
  • Tidak pernah menggunakan narkotika dan obat-obatan terlarang atau sejenis dibuktikan dengan surat bebas narkoba
  • Tidak memiliki hubungan keluarga dengan karyawan PT Bhanda Ghara Reksa (Persero) yang masih aktif bekerja
  • Bersedia dipekerjakan sebagai karyawan kontrak

Tata Cara Pendaftaran:


Silahkan mengirim lamaran lengkap Anda dengan urutan sebagai berikut :

  1. Pas Foto
  2. Fotocopy KTP
  3. Surat Lamaran
  4. Curriculum Vitae
  5. Fotocopy transkip nilai
  6. Fotocopy ijazah
  7. Surat keterangan sehat
  8. SKCK
  9. Surat bebas narkoba

Kirim lamaran lengkap Anda dengan mencantumkan kode posisi dipojok kanan atas Bagian Rekrutmen

PT Bhanda Ghara Reksa (Persero)
Jl. Kalibesar Timur No. 5-7 Pinangsia, Tamansari, Jakarta 11110

Atau

Melalui email recruitment@bgrindonesia.com dengan subjek Nama_Pendidikan_Kode posisi
Batas pengiriman paling lambat 27 November 2015

Aplikasi yang masuk melebihi batas waktu tidak akan diproses.

sumber : web Kementerian BUMN
Share:

November 21, 2015

Lowongan PT Kereta Api Indonesia

PT. Kereta Api Indonesia (Persero) adalah perusahaan yang bergerak dibidang jasa transportasi di Indonesia, yang mengutamakan profesionalisme dan kinerja, memberikan kesempatan kepada putra-putri terbaik Indonesia untuk berkarier di perusahaan dengan persyaratan dan kriteria rekrutmen sebagai berikut :

PT Kereta Api Indonesia

Kriteria Pelamar


1. Warga Negara Indonesia (WNI).
2. Sehat jasmani /rohani serta tidak buta warna.
3. Berkelakuan baik.
4. Berijazah Diploma 3 semua jurusan dan memiliki ijazah SMA IPA/ SMK Listrik/ Mesin / Otomotif untuk formasi Calon Masinis dengan IPK serendah - rendahnya 2.95 (dua koma sembilan lima).
5. Berijazah Diploma 3 Program Studi Teknik Elektro/Mesin untuk formasi Operator Mesin Perawatan Jalan Rel (MPJR) dengan IPK serendah rendahnya 2.95 (dua koma sembilan lima).
6. Untuk pendidikan Diploma 3 jenis pekerjaan Operator Mesin Perawatan Jalan Rel (MPJR), Program Studi Teknik Elektro terakreditasi “ A “ pada tanggal kelulusan dan untuk Program Studi Teknik Mesin minimal terakreditasi “B” pada tanggal kelulusan.
7. Berijazah SMA/SMK dan NEM/UAN rata-rata serendah-rendahnya 6,5 (Enam koma Lima) untuk formasi tenaga pemeliharaan dan operasional selain Calon Masinis dan Operator Mesin Perawatan Jalan Rel (MPJR).
8. Usia pelamar per 01 desember 2015 serendah-rendahnya 18 (Delapan Belas) tahun, setinggi-tingginya 30 (Tiga Puluh) tahun.
9. Diutamakan pria.
10. Tidak pernah terlibat narkoba atau psikotropika.
11. Khusus pria tidak bertindik.
12. Tidak bertato.


Persyaratan Umum Lamaran


1. Foto copy ijazah Diploma 3 dan SMA/SMK yang dilegalisir.
2. Foto copy transkrip nilai Diploma 3 dan NEM/UAN SMA/SMK yang dilegalisir.
3. Foto Copy Akreditasi program studi dari BAN-PT (http://ban-pt.kemdiknas.go.id/direktori.php) pada saat tanggal kelulusan.
4. Fotocopy Kartu Tanda Penduduk (KTP) yang masih berlaku.
5. Pas foto berwarna ukuran 4x6 sebanyak 4 lembar.
6. Curicullum Vitae (CV) dengan mencantumkan pengalaman bekerja sampai dengan saat ini.
7. Surat lamaran kerja ditulis tangan dan ditandatangani diatas materai Rp 6.000,00.
8. Surat keterangan bebas narkoba dari instansi yang berwenang.
9. Surat keterangan kelakuan baik (SKCK) dari kepolisian yang masih berlaku.
10. Foto copy akta kelahiran / surat kenal lahir.
11. Surat keterangan bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja perusahaan (disediakan sewaktu tandatangan kontrak magang).
12. Surat pernyataan bersedia dikeluarkan dari perusahaan tanpa tuntutan dalam bentuk apapun, apabila data yang diberikan pada saat melamar tidak benar atau palsu, bermaterai Rp 6.000,00 (disediakan sewaktu tandatangan kontrak magang).


Keterangan :

- Persyaratan 1 s/d 5 diupload via website rekrut.kereta-api.co.id pada tanggal 21 – 23 November 2015 dalam bentuk pdf dengan ukuran maksimal 2 Mb.
- Persyaratan 5 s/d 12 dibawa pada saat penandatanganan kontrak magang.


Tahapan Seleksi



1. Tahap I : Seleksi Administrasi
2. Tahap II : Seleksi Kesehatan Awal
3. Tahap III : Seleksi Psikologi
4. Tahap IV : Seleksi Wawancara
5. Tahap V : Seleksi Kesehatan Akhir



Prosedur Pelaksanaan Seleksi


1. Pelamar melakukan upload persyaratan umum poin 1 s.d 5 pada tanggal 21 s.d 23 November 2015 di website rekrut.kereta-api.co.id.

2. Bagi pelamar yang melakukan upload data diluar tanggal yang sudah ditentukan, maka dianggap tidak melakukan upload data/ pendaftaran.

3. Pelamar yang lulus seleksi tahap 1 (Seleksi Administrasi) berhak mengikuti seleksi tahap 2 (Seleksi Kesehatan Awal) yang akan diumumkan melalui website rekrut.kereta-api.co.id pada tanggal 27 November 2015.


Pendidikan Yang Dibutuhkan

 

NO
JENIS PEKERJAAN
PENDIDIKAN
1
Tenaga Operasional, Pemeliharaan Sarana dan Pemeliharaan Prasarana
-  SMA IPA
-  SMK Listrik/Elektro/Mesin/Otomotif/Mekatronika/Bangunan
2
Operator Mesin Perawat Jalan Rel (MPJR)
Diploma 3 Program Studi Teknik Mesin/Elektro
3
Calon Masinis
Diploma 3 semua Program Studi dan memiliki ijazah SMA IPA/SMK Listrik/Mesin/Otomotif
 

Share:

November 20, 2015

Lowongan PT PGN LNG Indonesia

PT PGN LNG INDONESIA adalah anak perusahaan PT Perusahaan Gas Negara (Persero) Tbk, membuka kesempatan bagi putra putri terbaik di seluruh Indonesia untuk mengikuti proses rekrutmen calon Pekerja PT PGN LNG Indonesia untuk posisi :

PT PGN LNG Indonesia

SAFETY HEALTH ENVIRONMENT STAFF (KODE : SHE STAFF)


Kualifikasi :
a. Pendidikan : Minimum S1 (Jurusan Teknik).
b. Indeks Prestasi Kumulatif minimum 2,85 (untuk PTN) atau 3,00 (untuk PTS).
c. Usia maksimum 27 tahun.
d. Berbadan sehat.
e. Pengalaman kerja minimum 2 tahun, diutamakan berpengalaman dalam menangani :
1. Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja.
2. Sistem Manajemen lingkungan dan Manajemen Mutu.
3. Oil Spill Contingency Plon.
4. Perijinan dan pelaporan lingkungan.
5. Familiar dengan industri gas atau LNG.
f. Familiar dengan microsoft office dan internet.
g. Mampu berbahasa Inggris aktif dengan minimal TOEFL 450.
h. Memiliki interpersonal skill untuk menjalin relasi dengan baik.
i. Memiliki analytical skill yang cakap.


Segera kirimkan Surat lamaran, CV dan dokumen pendukung dengan mencantumkan kode posisi selambat-lambatnya 2 minggu setelah iklan tayang kepada Human Resources Manager : hrd@pgnlng.co.id
Share:

November 17, 2015

Lowongan Kerja DPD RI

Lowongan Kerja DPD RISejalan dengan tuntutan demokrasi guna memenuhi rasa keadilan masyarakat di daerah, memperluas serta meningkatkan semangat dan kapasitas partisipasi daerah dalam kehidupan nasional; serta untuk memperkuat Negara Kesatuan Republik Indonesia, maka dalam rangka pembaharuan konstitusi, MPR RI membentuk sebuah lembaga perwakilan baru, yakni Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia (DPD RI). Pembentukan DPD RI ini dilakukan melalui perubahan ketiga Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 (UUD 1945) pada bulan November 2001.

Sejak perubahan itu, maka sistem perwakilan dan parlemen di Indonesia berubah dari sistem unikameral menjadi sistem bikameral. Perubahan tersebut tidak terjadi seketika, tetapi melalui tahap pembahasan yang cukup panjang baik di masyarakat maupun di MPR RI, khususnya di Panitia Ad Hoc I. Proses perubahan di MPR RI selain memperhatikan tuntutan politik dan pandangan-pandangan yang berkembang bersama reformasi, juga melibatkan pembahasan yang bersifat akademis, dengan mempelajari sistem pemerintahan yang berlaku di negara-negara lain khususnya di negara yang menganut paham demokrasi.

Dalam proses pembahasan tersebut, berkembang kuat pandangan tentang perlu adanya lembaga yang dapat mewakili kepentingan-kepentingan daerah, serta untuk menjaga keseimbangan antar daerah dan antara pusat dengan daerah, secara adil dan serasi. Gagasan dasar pembentukan DPD RI adalah keinginan untuk lebih mengakomodasi aspirasi daerah dan sekaligus memberi peran yang lebih besar kepada daerah dalam proses pengambilan keputusan politik untuk hal-hal terutama yang berkaitan langsung dengan kepentingan daerah. Keinginan tersebut berangkat dari indikasi yang nyata bahwa pengambilan keputusan yang bersifat sentralistik pada masa lalu ternyata telah mengakibatkan ketimpangan dan rasa ketidakadilan, dan diantaranya juga memberi indikasi ancaman keutuhan wilayah negara dan persatuan nasional. Keberadaan unsur Utusan Daerah dalam keanggotaan MPR RI selama ini (sebelum dilakukan perubahan terhadap Undang-Undang Dasar 1945) dianggap tidak memadai untuk menjawab tantangan-tantangan tersebut.


PERSYARATAN PENERIMAAN STAF AHLI KOMITE III DPD RI


PERSYARATAN UMUM
  1. Warga Negara Indonesia yang bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, setia dan taat kepada Pancasila, UUD 1945, dan Negara Kesatuan Republik Indonesia
  2. Berusia minimal 28 Tahun
  3. Lulusan Perguruan Tinggi Negeri, Perguruan Tinggi Swasta atau Perguruan Tinggi Luar Negeri yang terakreditasi Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi
  4. Berpendidikan Terakhir minimal strata 1 (S1) dengan pengalaman kerja minimal 10 Tahun atau strata 2 (S2) dengan pengalaman kerja minimal 5 tahun atau strata 3 (S3) dengan pengalaman kerja minimal 3 tahun
  5. Dengan minimal IPK 3,00 untuk lulusan Perguruan Tinggi Negeri atau minimal IPK 3,25 untuk lulusan Perguruan Tinggi Swasta
  6. Menguasai bahasa Indonesia dengan baik (lisan atau tulisan)
  7. Menguasai bahasa inggris dengan baik (lisan atau tulisan) dan memiliki nilai minimal TOEFL 450 yang ditunjukkan dengan hasil tes TOEFL (sertifikat yang dikeluarkan dari institusi resmi) maksimal 1 (satu) tahun terakhir.
  8. Dapat mengoperasionalkan komputer (aplikasi office, Internet)
  9. Sehat jasmani dan rohani serta bebas dari narkoba, dibuktikan dengan surat keterangan dari rumah sakit pemerintah/swasta
  10. Berkelakuan baik dan tidak pernah dihukum penjara atau kurungan berdasarkan putusan pengadilan yang memiliki kekuatan hukum tetap yang dibuktikan dengan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK)
  11. Membuat pernyataan di atas meterai bersedia menjalankan kewajiban dan memperoleh hak bagi staf ahli Komite sebagaimana di atur dalam surat Keputusan Sekretaris Jenderal DPD RI
  12. Mengikuti proses assessment yang dilakukan oleh Komite III DPD RI
  13. Berdomisili di wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia

PERSYARATAN KHUSUS

a. Calon Staf Ahli Komite III DPD RI harus mempunyai kemampuan substansial untuk menganalisis suatu permasalahan yang berkaitan dengan lingkup tugas Komite III DPD RI, yaitu :
  1. Pendidikan;
  2. Agama;
  3. Kebudayaan;
  4. Kesehatan;
  5. Pariwisata;
  6. Pemuda dan Olah Raga;
  7. Kesejahteraan Sosial;
  8. Pemberdayaan Perempuan dan perlindungan anak;
  9. Tenaga kerja dan Transmigrasi;
  10. Ekonomi Kreatif;
  11. Adminsistrasi Kependudukan / Pencatatan Sipil;
  12. Pengendalian Penduduk/ Keluarga Berencana; dan
  13. Perpustakaan.
b. Kemampuan analisis terhadap keputusan/produk yang berhubungan dengan kepentingan masyarakat dan daerah sesuai dengan lingkup tugas Komite III DPD RI
c. Mengidentifikasi, memahami dan menganalisa isu-isu kedaerahan yang berkembang menjadi isu nasional sesuai dengan lingkup tugas Komite III DPD RI
d. Dapat menyampaikan telaah/hasil kajian mengenai kebijakan/permasalahan yang sedang berkembang sesuai dengan lingkup tugas Komite III DPD RI
e. Kemampuan analisis terhadap pelaksanaan fungsi dan tugas DPD RI secara umum

MEKANISME REKRUITMEN

1. Surat lamaran disampaikan kepada Sekretaris Jenderal DPD RI Up. Sekretariat Komite III DPD RI d/a Jl. Jenderal Gatot Subroto No 6 Jakarta Pusat 10270 paling lambat tanggal 30 November 2015, dengan melampirkan :
  • Daftar riwayat hidup ditandatangani oleh yang bersangkutan
  • Foto copy ijazah yang telah dilegalisir (dengan keterangan) dari Universitas atau Perguruan Tinggi yang bersangkutan
  • Foto copy transkrip nilai yang telah dilegalisir
  • Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK)
  • Tanda bukti berbadan sehat dan surat keterangan bebas narkoba dari rumah sakit pemerintah/swasta
  • Foto copy Kartu Tanda Penduduk
  • Pas foto 4 x 6 = 3 lembar, berwarna dengan latar belakang merah
  • Pas foto 2 x 3 = 3 lembar, berwarna dengan latar belakang merah
  • Foto copy Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP)
  • Surat pernyataan yang ditandatangani diatas materai sebagaimana dimaksud dalam persyaratan umum staf ahli Komite III DPD RI
2. Proses seleksi (assessment) calon Staf Ahli dilakukan oleh Komite III DPD RI sesuai dengan mekanisme yang ditetapkan oleh Komite III DPD RI
3. Calon staf ahli terpilih, oleh Komite III DPD RI ditetapkan dengan keputusan Sekretaris Jenderal DPD RI. Pengangkatan staf ahli yang telah ditetapkan oleh Keputusan Sekretaris Jenderal DPD RI tersebut berlaku untuk satu tahun anggaran, kecuali apabila diberhentikan berdasarkan rekomendasi Komite III.
Share:

November 14, 2015

Lowongan Magang PT Astra International Tbk

Lowongan Magang PT Astra International TbkSejarah Astra berawal pada tahun 1957 di Jakarta. Astra memulai bisnisnya sebagai sebuah perusahaan perdagangan umum dengan nama PT Astra International Inc. Pada tahun 1990, dilakukan perubahan nama menjadi PT Astra International Tbk, seiring dengan pelepasan saham ke publik beserta pencatatan saham Perseroan di Bursa Efek Indonesia yang terdaftar dengan ticker ASII.

Astra saat ini memiliki 223.019 karyawan pada 198 anak perusahaan, perusahaan asosiasi dan pengendalian bersama entitas yang menjalankan enam segmen usaha, yaitu Otomotif, Jasa Keuangan, Alat Berat dan Pertambangan, Agribisnis, Infrastruktur dan Logistik, dan Teknologi Informasi. Nilai kapitalisasi pasar PT Astra International Tbk ditutup di penghujung tahun 2014 sebesar Rp 300,6 triliun.

Selama 58 tahun, Astra telah menjadi saksi pasang surut ekonomi Indonesia dan terus berkembang dengan memanfaatkan peluang bisnis berbasis sinergi yang luas dengan pihak eksternal maupun internal Grup Astra. Sebagai salah satu grup usaha terbesar nasional saat ini, Astra telah mampu membangun reputasi yang baik serta menjadi bagian dari keseharian dalam berbagai aspek kehidupan masyarakat di tanah air. Hal ini diwujudkan dengan persembahan berupa ragam produk dan jasa terbaik yang ditawarkan serta sumbangsih non-bisnis melalui program tanggung jawab sosial yang luas di bidang pendidikan, lingkungan, pengembangan usaha kecil dan menengah (UKM) dan kesehatan, sebagai bagian dari perjalanan Astra untuk menjadi perusahaan kebanggaan bangsa yang turut berperan dalam upaya berkelanjutan untuk peningkatan kesejahteraan masyarakat Indonesia.

Saat ini Astra membuka kesempatan kepada putra-putri Indonesia untuk magang di Astra.

Astra Management Development Institute (AMDI) – Internship as Librarian


Kualifikasi :

  • Suka pekerjaan yang berhubungan dengan administrasi dan mengelola database
  • Memiliki ketertarikan untuk menulis dan membaca
  • Memiliki keinginan untuk belajar

Periode Magang : November 2015 – Februari 2016 (4 bulan – full time)

Penempatan :
PT Astra International Tbk – Head Office
Jl. Gaya Motor Raya No. 8, Sunter II, Jakarta Utara

Kirimkan CV ke marsha.demitrie@ai.astra.co.id (max. 2 MB), dengan subject: Librarian Intern_Universitas_Nama paling lambat Sabtu, 27 November 2015

Note :Astra tidak pernah meminta biaya apapun dalam proses seleksi ini.

Share:

November 13, 2015

Program Menyapa Negeriku Kemristekdikti

indonesia-menyapa-negeriku
SUKA berpetualang? Atau punya ketertarikan di dunia pendidikan Indonesia? Acara ini tepat untukmu!

Kemristekdikti mengajak kamu untuk mengunjungi berbagai daerah di Tanah Air melalui kegiatan “Menyapa Negeriku”. Selama maksimal enam hari (disesuaikan dengan jadwal penerbangan dan lokasi), peserta kegiatan akan melihat langsung potret pendidikan Indonesia melalui petualangan seru dan mengasyikkan. Tidak hanya itu, peserta juga akan diajak berpartisipasi untuk berbagi inspirasi di wilayah yang dikunjungi, bisa dengan berbagi cerita maupun menularkan berbagai keahlian kepada masyarakat dan pelajar setempat.

Peserta Menyapa Negeriku akan didampingi alumni Sarjana Mendidik di Daerah Terdepan, Terluar, dan Tertinggal (SM3T), yang selama setahun telah mengabdi sebagai guru di pelosok negeri.

Kegiatan ini dijadwalkan dengan daerah tujuan sebagai berikut:
1. Kabupaten Simelueu, Aceh
2. Kabupaten Aceh Timur, Aceh
3. Kabupaten Kepulauan Anambas, Provinsi Kepulauan Riau
4. Kabupaten Berau, Kalimantan Timur
5. Kabupaten Siau Tagulandang Biaro (Sitaro), Sulawesi Utara
6. Kabupaten Ende, Nusa Tenggara Timur (NTT)
7. Kabupaten Sumba Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT)
8. Kabupaten Raja Ampat, Papua Barat
9. Kabupaten Sorong, Papua Barat
10. Kabupaten Teluk Bintuni, Papua Barat
11. Kabupaten Jayawijaya, Papua

Berminat menjadi peserta Menyapa Negeri? Pastikan kamu memenuhi persyaratan berikut:

1. Warga Negara Indonesia (WNI)
2. Terbuka untuk semua kalangan dan profesi
3. Pendaftar kategori Umum: pria/wanita berusia 18-27 tahun
4. Pendaftar kategori profesional: pria/wanita berusia 18-35 tahun
5. Sehat jasmani dan rohani, serta bisa tinggal beberapa hari di pedalaman
6. Bersedia mendokumentasikan pengalaman perjalanan selama program Menyapa Negeriku untuk dibukukan dan berbagi di sosial media yang dimiliki.

Fasilitas:

1. Semua biaya perjalanan ditanggung sepenuhnya oleh Kemristekdikti
2. Uang saku selama program Menyapa Negeriku
3. Penginapan dan akomodasi.
4. Tulisan terpilih milik peserta akan masuk dalam buku Menyapa Negeri.
5. Seragam
6. Asuransi
7. Sertifikat

Unduh dan lengkapi formulir pendaftaran berikut serta kirimkan ke email layinberdaya@ristekdikti.go.id, diterima paling lambat 20 November 2015. Ukuran File Formulir Pendaftaran maksimalnya adalah 1 mb.

Nama peserta yang lulus seleksi akan diumumkan 21 November 2015 pada website ristekdikti.go.id dan media sosial @dikti. Peserta terpilih akan diundang mengikuti workshop pembekalan pada 29-30 November. Sedangkan pelaksanaan Program Menyapa Negeriku pada 5-10 Desember 2015.

Ayo, segera mendaftar

Unduh Formulir Pendaftaran Peserta Program Menyapa Negeriku

Formulir
Share:

November 12, 2015

Lowongan Kerja PT. Biro Klasifikasi Indonesia (BKI)

Biro Klasifikasi Indonesia (BKI)Biro Klasifikasi Indonesia (BKI) adalah satu-satunya badan klasifikasi nasional yang bertugas untuk mengklaskan kapal-kapal niaga berbendera Indonesia dan kapal berbendera asing yang secara reguler beroperasi di perairan Indonesia. Sebagai perusahaan yang bergerak dibidang Jasa, BKI menyadari sumber daya manusia dalam menciptakan kinerja perusahaan yang baik dan terarah. Oleh karena itu, BKI selalu berupaya untuk senantiasa meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia Perusahaan secara konsisten dan berkesinambungan.

Classification trainee program adalah program training yang memberikan keahlian dan pengalaman kepada tenaga muda yang cerdas, memiliki kepribadian matang dan berbakat untuk menjadi Surveyor Lapangan, Surveyor Sertifikasi Produk, Pemeriksa Gambar Sertifikasi Produk, Pengembangan Rules dan Peneliti yang andal. Program ini terdiri atas training teori di kantor pusat selama 6 (enam) bulan dan dan training praktik selama 1 (satu) tahun di kantor Cabang dan Pusat BKI. Selama training teori, anda akan diajar oleh tutor yang berpengalaman dibidangnya dan dibimbing oleh mentor yang akan membekali anda dengan pengalaman survey lapangan, pemeriksaan gambar dan menghadapi kasus nyata untuk mengembangkan kemampuan analisa teknik dan pengambilan keputusan yang tepat.

Pelamar yang memiliki pengalaman kerja relevan dengan bidang Survey, Pemeriksaan Gambar, Pengembangan Rules dan Penelitian dapat diterima dalam program ini dengan masa training yang lebih cepat tergantung dari kemampuan dan masa pengalamam kerja yang dimiliki sebelumnya.

Saat ini kami membutuhkan pegawai organik (tetap) melalui program ini untuk ditempatkan sebagai:


1. Surveyor Lapangan
2. Pemeriksa Gambar Mesin
3. Pemeriksa Gambar Listrik
4. Pemeriksa Dokumen Stabilitas
5. Surveyor Sertifikasi Produk
6. Pengembangan Rules Listrik
7. Pengembangan Rules Material
8. Peneliti Struktur Offshore
9. Peneliti Material
10. Pengembangan Regulasi Struktur
11. Pengembang Rules Konstruksi
12. Pengembang Rules Offshore
13. Peneliti Instalasi Permesinan


Lowongan Kerja Biro Klasifikasi Indonesia (BKI) ditutup tanggal 15 November 2015.

Untuk informasi selengkapnya mengenai persyaratan dan tugasnya, silakan kunjungi laman Biro Klasifikasi Indonesia (BKI).
Share:

Lowongan Kerja PT Sarana Multi Infrastruktur (Persero)

Lowongan Kerja PT Sarana Multi Infrastruktur (Persero)PT Sarana Multi Infrastruktur (Persero) (“PT SMI”) adalah Perusahaan Pembiayaan Infrastruktur di bawah Kementerian Keuangan Republik Indonesia. Sebagai katalis percepatan pembangunan infrastruktur Indonesia, PT SMI memiliki peran penting, baik dalam pembiayaan proyek maupun penyiapan proyek-proyek infrastruktur di Indonesia.

Kami percaya bahwa sumber daya manusia merupakan aset berharga bagi PT SMI dalam mencapai target Perusahaan, oleh sebab itu PT SMI memiliki komitmen yangtinggi dalam mengembangkan karyawannya (Melalui berbagai pelatihan & peningkatan karir).

Saat ini PT SMI membuka beberapa lowongan pekerjaan untuk posisi berikut:

01. Assistant Relationship Manager

02. Cash Management and Settlement Staff

03. GA Coordinator

04. IT Staff

05. Junior Staff Legal

06. Relationship Manager

07. Risk Policy and Governance Staff

08. Team Leader Document Control

09. Financing Analyst



E-mail: career@ptsmi.co.id (Cantumkan kode posisi pada subjek email)
Share:

November 10, 2015

Lowongan Kerja USAID PRIORITAS - Aceh Utara

Lowongan Kerja USAID PRIORITASThe USAID project Prioritazing Reform, Innovation and Opportunities for Reaching Indonesia’s Teachers, Administrators, and Students (PRIORITAS) is focusing on capacity building and quality improvements for teacher training institutions (TTI) and for non-academic, pre-service teacher training providers. PRIORITAS is building the capacity of schools and MoEC, MORA national, provincial and district offices together with pre- and in-service teacher training organizations to coordinate, plan and train.The PRIORITAS is currently seeking qualified individual with wide networking among local government and schools to fill the positions of the District Coordinator.

This position to be based in Aceh Utara.

The District Coordinator's responsibilities may include:
1. Keep relevant district level stakeholders including the District Education and Religious Affairs offices, Bappeda, the local parliament and Dewan Pendidikan informed of PRIORITAS activities
2. Work with the District Education Office and District Ministry of Religious Affairs to plan and implement USAID PRIORITAS activities including:
- Teacher and School Management Training

- District Level Management Capacity Building
3. Make regular visits at least once per month during school term time to USAID PRIORITAS Partner Schools to monitor the impact of the program
4. Coordinate and support the work of District Facilitators in implementing project programs
5. Support provincial and central project staff in implementing activities during visits to the district
6. Give feedback to provincial project staff on successes, problems and lessons learned implementing the project
7. Ensure that appropriate documentation and reports to support the implementation of project activities are prepared in a timely manner

Qualifications:

a. minimum education atthe D3 level, preferably in education or social science;
- at least five years of work experience in the education/community development sector or another similar donor project
- capacity to establish and/or extend working networks with local government and non-government partners within districts;
- Experience in managing training activities
- Skills with computer literate, particularly the following software packages: Microsoft Word, PowerPoint, Excel and e-mail.
- A good work ethic and strong desire to complete tasks in a timely manner as directed.
- Ability to effectively organize, prioritize work assignments, and work well under pressure to meet deadlines
- Ability to work independently and as a team member
- Ability to appreciate international diversity and to establish effective working relationships with international clients
- Ability to establish and maintain working relationships with supervisor and project staff
- Commitment to basic principles of equity and to broader RTI ethical guidelines.
- Have Basic English proficiency.

Interested candidates are invited to submit their applications to:
prioritas-vacancy-aceh@rti-indomd.rti.org Not later than 14 November, 2015
 

All candidates are requested to write down the position and name in subject line of email and specify their availability date in the CV. Please note that only short-listed candidates will be contacted.

Female candidates are encouraged to apply
Share:

Lowongan Kerja PT. Pertamina Retail

PT. Pertamina Retail
PT. Pertamina Retail (selanjutnya disebut Perusahaan) merupakan anak Perusahaan PT Pertamina (Persero) yang bergerak di bidang usaha retail produk Pertamina.Perusahaan didirikan pada tanggal 17 Juni 1997, dan awalnya bernama PT Pertajaya Lubrindo yang bergerak di bidang usaha Pelumas. Pada tanggal 1 September 2005, Perusahaan berganti nama menjadi PT. Pertamina Retail. Perubahan ini bertujuan untuk menghadapi perubahan pasar retail khususnya Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) di Indonesia menuju pasar bebas dunia.Terhitung sejak Maret 2006, Perusahaan mulai mengelola dan mengoperasikan SPBU.

PT. Pertamina Retail terus berupaya mencapai rencana jangka panjangnya yang bertujuan untuk menjadi Perusahaan ritel global yang berkelas dengan memberikan nilai dari diversifikasi bisnis Ritel Bahan Bakar dan Non-Bahan Bakar melalui produk dan jasa yang terintegrasi. Di tahun 2013, inisiasi-inisiasi bisnis baru, pengukuhan kemitraan-kemitraan baru dan hasil sinergi penjualan antar antar unit bisnis dengan pelanggan PT. Pertamina Retail telah membantu memberikan keuntungan yang berkesinambungan dan terus bertumbuh. Di masa mendatang, PT. Pertamina Retail akan mengoptimalkan dan terus mengembangkan aset dan infrastruktur yang dimiliki demi mempertahankan keunggulan kompetitif untuk menjadi Perusahaan yang memberikan kontribusi lebih bagi Perusahaan Induk dan Negara, dan tetap terus berpegang kepada komitmennya sebagai Perusahaan yang menjunjung profesionalisme, akuntabilitas dan berorientasi pada kenyamanan dan kepuasan pelanggan.

STAF HUBUNGAN INDUSTRIAL


JOBDESC:

  • Melakukan update database pekerja
  • Melakukan proses surat menyurat terkait hubungan industrial
  • Melakukan dokumentasi/Filling data pekerja
  • Membuat data demografi pekerja
  • Membuat & mengupdate data kontrak kerja

KUALIFIKASI :
  • Usia maksimal 25 tahun.
  • Pendidikan minimal S1 (diutamakan S1 Hukum) Universitas Negeri/Swasta yang berakreditasi A, dengan IPK minimal 3.00 (Skala 4)
  • Pengalaman minimal 1 Tahun dibidang yang sama
  • Menguasai Microsoft Office
  • Penempatan di Jakarta

SALES ACCOUNT EXECUTIVE


JOBDESC:

  • Menjalin kerjasama dengan pelanggan potensial.
  • Menjalin hubungan baik dengan pelanggan.
  • Melakukan proses penagihan ke pelanggan.
  • Menyusun program promosi
  • Membuat laporan mingguan dan bulanan.


KUALIFIKASI :

  • Usia Maksimal 25 tahun
  • Pendidikan minimal S1 (Segala Jurusan)
  • Universitas Negeri/Swasta yang berakreditasi A, dengan IPK minimal 3.00 (Skala 4)
  • Pengalaman minimal 1 Tahun dibidang yang sama
  • Komunikatif, Mampu bernegosisasi dan terbiasa melakukan presentasi
  • Penempatan di Jakarta


STAF REKRUTMEN


JOBDESC:

  • Menyusun database kandidat
  • Melakukan pemanggilan kandidat
  • Melaksanakan psikotest untuk calon pekerja
  • Mengatur jadwal interview dengan user
  • Memastikan pekerja tersedia sesuai kualifikasi dan waktu yang ditentukan
  • Menyiapkan laporan mingguan dan bulanan
  • Melakukan rekap data Rekrutmen

KUALIFIKASI :

  • Usia Maksimal 27 tahun
  • Pendidikan S1 Psikologi
  • Menguasai alat-alat tes psikologi dan teknik interview
  • Universitas Negeri/Swasta yang berakreditasi A, dengan IPK minimal 3.00 (Skala 4)
  • Pengalaman minimal 1 Tahun dibidang yang sama
  • Penempatan di Jakarta


Pendaftaran sampai dengan 30 November 2015

Pendaftaran lamaran dapat dikirim melalui laman PT Pertamina Retail
Share:

Lowongan PT Rekayasa Industri (Rekind)

PT Rekayasa Industri (Rekind)PT Rekayasa Industri (Rekind) is a national market leader in EPC with regional existence and global performance.

The successful operation of various production facilities as intended above is the result of hard works and commitment to continuously innovate in order to provide the best quality service and product to the clients and places Rekind as a leading National EPC Company at the regional level.

We would like to invite professionals from various disciplines to join us and become part of our nations better future.

ACCOUNTING STAFF/VERIFICATION STAFF


Responsibility :
• Analyze and verification bill from a third party
• Conducting the process of recording and journalizing against a bill that has been completed in verification
• Post transcaction to journal

Requirements:
• Candidate must possess at least Bachelors Degree in Accounting .
• Maximum 35 years old.
• Having experience at least 2 years as Accounting Staff/Verification Staff in EPC Oil and Gas/Petrochemical Project.
• Good knowledge about Basic Accounting
• Able to make Journal Accounting
• Good in MS Excel and preferable familiar with accounting software
• Good Command In English

If you would like to take the challenge, please send your application, curriculum vitae and recent photograph to recruitment@rekayasa.co.id or

Registration your CV via website-recruitment PT Rekayasa Industri: http://erecruitment.rekayasa.com

Please write name, proposed position and Petromindo at the subject.
for example:
Wahyu_ Verification_Petromindo

Expiry date : Monday, November 23, 2015

Only short candidate and right email subject to be proceed

source: petromindo
Share:

November 7, 2015

Lowongan Kerja Islamic Relief November 2015

Islamic ReliefISLAMIC RELIEF PURPOSE:

To promote sustainable economic and social development through development programmes, helping the needy regardless of race, religion or gender.

COUNTRY PURPOSE:

Islamic Relief is a UK based charity that seeks to alleviate the sufferings of the world’s poorest people. The Indonesia programme was established in 2003 to deliver emergency relief and developmental activity in disaster prone and impoverished areas. Since then the agency implemented multi - sectoral programme in Banda Aceh, Banten, West Java, Jogjakarta, NTB and West Sumatera.

Presently IR is implementing a child welfare programme in Aceh and rolling out an integrated sustainable development programme in NTB. The main sectors for Indonesia Programme include Disaster Risk Reduction (DRR), WASH, Sustainable Livelihoods and Orphans’ Support. The Indonesia programme is managed by Jakarta based country office that provides administrative, programmatic and financial oversight to the field offices.

JOB PURPOSE : To promote sustainable economic and social development through development programmes, helping the needy regardless of race, religion or gender.

LOCATION : Banda Aceh with frequent travel to project locations in Aceh Besar district

DURATION : 12 months with possibility of extension based on performance and availability of funds (Local Hire)

Background

In the anticipation of a potential intervention in Aceh Besar - Aceh province, Islamic Relief Indonesia has to recruit a ‘competent personnel to demonstrate competencies in business development and training and capacity building of beneficiaries in agriculture, aquaculture, and entrepreneurship. The assignment is expected to commence towards November 2015, for a period of 12 months. The position will be based in Banda Aceh with frequent visit to the field to support agriculture/aquaculture activities project in Aceh Besar District.

Following the successful implementation of phase 1 under which 11 Pesantren (Islamic Boarding School) were provided income generating opportunities in Aceh Besar, a follow up project (phase 2) is proposed to extend the benefits to 12 other Pesantren within the greater Aceh Besar district of Aceh Province. The proposed project seeks to a) promote agriculture and aquaculture as an income generating activity for 12 Pesantren schools; b) provide the students agriculture/aquaculture vocational skills and being ready for start business or for the workforce, and; c) create and strengthen marketing linkages and enterprise building capacities amongst supported institutions in order to achieve sustainable impact.

Under the overall objective of improving the quality of services provided by Pesantren and traditional Islamic boarding schools and within the specific objective of enhancing their income generating capacities, the project will focus on indigenous traits with established demand in the local markets including vegetable farming and aquaculture. Sustainability will be ensured by creating market linkages and strengthening business management capacities of beneficiary Pesantren.

The upcoming intervention seeks to identify high value of agriculture/aquaculture cultivation, enhance profitability of supported groups through training, capacity building and provision of inputs for the formulation and implementation of business expansion plans. With this background, IR seeks an innovative, motivate, dynamic and experienced individual for the delivery of project activities and for achieving the objective of enhanced profitability for supporting youth in Pesantren.


1. Livelihood Officer (1 person)


REPORTING LINES:

Post holder :Directly report to the Area Coordinator in Banda Aceh under the overall guidance and supervision of the Country Director/Head of Program.

KEY DUTIES AND RESPONSIBILITIES:

• Guiding the formulation and implementation of business plans, assume a lead role in conducting market research and assessment studies, designing and imparting project trainings business and enterprise development and marketing;

• Explore opportunities for linking supported beneficiary groups with key market players on the demand side (i.e. chain of hotels, medium and large restaurant, retailers, etc.);

• the post holder will guide beneficiaries in obtaining necessary certifications (i.e. Halal and Health Certificates, etc) while assisting beneficiary groups with product registration and packaging;

• Supervise Livelihood assistant in designing and disseminating technical trainings in agriculture/aquaculture production, product development, marketing in addition to other capacity building initiatives as foreseen in the project;

• Ensure that support women groups develop and maintain recommended standards at all stages of production i.e.seeding, planting, harvesting, post-harvest management, value addition and marketing;

• Provide on-going management and technical assistance to beneficiaries in agriculture/aquaculture cultivation through structured trainings and follow up monitoring and on-farm extension;

• Frequently monitoring project activities and target women groups and collect quantitative and qualitative data on beneficiaries, market trends and project impact;

• Build and manage meaningful relations with local stakeholders, such as the heads of villages, religious leaders, women’s groups, local NGOs and specialized government agencies, to ensure their active participation and contribution in the project;

• Implementation of compliant and response mechanism;

• Any other tasks as assigned by the line manager

SKILLS AND COMPETENCIES:

• A university degree or other suitable qualification in a related field (Agriculture graduate is preferred)

• At least 4 years’ experience coupled with demonstrated knowledge of sustainable livelihoods, women economic empowerment, community development and project development.

• Excellent communication and interpersonal skills;

• Demonstrated competencies in designing and imparting trainings in business development and marketing;

• Excellent report writing skills, and advanced computer skills with proficiencies in MS Office, Windows, Internet and Email

• Ability to provide leadership as well as the spirit to work as a member of a team

• High degree of adaptability to varied working environments and good interpersonal skills

• Able to maintain good relationship with government agencies/institutions at all levels, Non-Government Organizations (NGOs), and Civil Society Organizations (CSOs)

• Demonstrated experience in monitoring, data gathering and report generation

• Fluent spoken and written Indonesian is a must while proficiency in English language is highly desired;

• Sincere commitment to engaging women and involving gender considerations into project planning required

• Islamic Relief is an equal opportunity employer and all recruitments are processed without any prejudice due to color, race, religion or gender. However, the successful candidate must understand and respect the Organization’s core values and adopt follow necessary guidelines for interaction with beneficiaries; particularly women and children

• Eligible local candidates will be highly preferred.


2. Livelihood Assistant (1 person)


REPORTING LINES:

Post holder reports to: Livelihood Officer

KEY RESPONSIBILITIES:

· Work in collaboration with livelihoods officer to conduct project socialization, community meeting and focus group discussion in each targeted intervention sites

· Assist in community outreach activities and recruit direct beneficiaries for enrollment in program in consultation with project team members and relevant goverment agencies/institutions

· Assist livelihoods officer in designing and disseminating technical trainings in mushroom cultivationas well as other capacity building initiatives foreseen in the project

· Ensure that support women groups develop and maintain recommended standards at all stages i.e.seeding, planting, harvesting, post harvest management, value addition and marketing;

· Provide on-going technical assistanceto beneficiaries in mushroom cultivationthrough structured trainings and follow up monitoring and farm-level extension;

· Conduct frequent monitoring of project activities and target farmer groups for the collection of quantitative and qualitative data for the purpose of reporting and impact assessment;

· Assist the livelihood officer to build and manage meaningful relations with local project participants in the village, such as heads of villages, religious leaders, women’s groups, local NGOs and specialized government agencies, to ensure their active participation and contribution to the project.

· Assist in the oversight of IRIndonesia complaints handling mechanism at the field.

· Field reporting.

· Other tasks as directed by line manager

KEY COMPETENCIES

· A university degree or other suitable qualification in a related field (extensive experience in the production and marketing of mushroom products can be considered in lieu of educational requirement)

· 1 – 3 years experience in women economic empowerment, community development and project development

· Good communication skills for advocacy, training, and facilitation

· Good report writing skills, and good computer skills, including internet and email

· Ability to provide leadership as well as work as a member of a team

· High degree of adaptability to varied working environtments and good interpersonal skills

· Able to maintain good relationship with government agencies/institutions at all levels, Non-Government Organizations (NGOs), and Civil Society Organizations (CSOs)

· Experience in program monitoring

· Good spoken and written Indonesian is a must while proficiency in English language and local language as an advantage;

· Sincere commitment to engaging women and involving gender consideration into project planning required

· Islamic Relief is an equal opportunity employer and all recruitments are processed without any prejudice due to color, race, religion or gender. However, the successful candidate must understand and respect the Organization’s core values and adopt follow necessary guidelines for interaction with beneficiaries; particularly women and children.

· Eligible local candidates will be highly preferred

ACCOUNTABILITY:

All Islamic Relief team members are expected to support all efforts towards accountability, specifically to our beneficiaries and to international standards guiding international relief and development work while actively engaging beneficiary communities as equal partners in the design, monitoring and evaluation of our field project

If you meet the above requirements kindly send ONLY your Application letter and detailed CV including recommendations from 3 referees (one of them your immediate former employer) to: hrislamic@islamic-relief.or.id. Please put the job title and your name in subject of your email.

Only short listed candidates will be contacted.

Closing date: 08 November 2015
Share:

November 6, 2015

Lowongan PT Brantas Abipraya - Management Trainee

PT Brantas AbiprayaPT Brantas Abipraya (Persero) merupakan perusahaan kontraktor BUMN yang sedang berkembang pesat, dengan core business proyek-proyek bidang ke-airan (Bendungan, Dam, Jaringan Irigasi, dll). Saat ini perusahaan sudah berekspansi menangani proyek-proyek diluar ke-airan, yaitu Jalan, Jembatan, Gedung, Darmaga, Bandara, Reklamasi dan lainnya. Wilayah kerja PT. Brantas Abipraya (Persero) tersebar diseluruh wilayah Indonesia.

Berdasarkan rating majalah Infobank (2015) PT Brantas Abipraya (Persero) menempati urutan pertama di sektor konstruksi.

Dalam rangka memenuhi kebutuhan pegawai sesuai Rencana Kerja & Anggaran Perusahaan (RKAP) dan Rencana Jangka Panjang Perusahaan (RJPP), Kami dari Panitia Seleksi Penerimaan Pegawai PT Brantas Abipraya (Persero) membuka kesempatan untuk putra-putri terbaik bangsa agar dapat berperan serta aktif dalam pembangunan Indonesia dengan bergabung bersama kami, untuk menduduki posisi berikut:

PEGAWAI MANAGEMENT TRAINEE (MT)


1. Pria, berusia maksimal 26 tahun (per tanggal 31 Oktober 2015) dan belum menikah.
2. Berijazah strata satu (S1) Teknik (minimal IPK: 2,75) dengan jurusan:
  • Teknik Sipil 
  • Teknik Sipil Pengairan 
  • Teknik Arsitektur 
  • Teknik Elektro (Arus Kuat) 
  • Teknik Mesin 

3. Berijazah strata satu (S1) Ekonomi (minimal IPK: 3,00) dengan jurusan:
  • Akuntansi 
  • Manajemen Keuangan 

4. Pendaftaran dibuka mulai tanggal 01 Nopember 2015 sampai dengan 21 Nopember 2015 Pukul: 24.00 wib.
5. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja di Indonesia.

Segala proses penerimaan pegawai hanya melalui website resmi PT Brantas Abipraya (Persero), dan kami tidak melayani kiriman lamaran melalui sarana lain selain alamat website dibawah ini dengan cara mengisi formulir pendaftaran online yang telah disediakan.

http://rekrutmen.brantas-abipraya.co.id
Share:
loading...

Berlangganan Loker Terbaru

Subscribe via Email for Free
Dapatkan Lowongan Kerja Terbaru langsung ke email anda!

Popular Posts

Recent Posts

Blog Archive

-->

Copyright © Informasi Lowongan Kerja di Aceh | Powered by Blogger

Design by ThemePacific | Blogger Theme by NewBloggerThemes.com