Berbagi Informasi Lowongan Kerja di Aceh secara khusus dan informasi lowongan kerja lainnya di Indonesia secara umum

March 3, 2012

Lowongan Kerja PKPU

PKPU merupakan lembaga Kemanusiaan Nasional yang berdiri 10 Desember 1999 dan beroperasi lebih dari 15 kantor cabang yang tersebar di semua kepulauan Nusantara & lebih dari 10 mitra luar negeri (Malaysia, Taiwan, Korea Selatan, Jepang, Australia, Amerika Serikat, Inggris, Jerman, Uni Emirat Arab, Turki dan lain-lain) mengajak Insan Muda yang suka akan tantangan untuk bergabung dalam Program Management Trainee PKPU. Sebuah program pendidikan & magang intensif selama 10 bulan untuk menghasilkan tenaga-tenaga handal dan berkualitas yang siap ditempatkan dalam jabatan-jabatan penting diseluruh unit kerja PKPU.

MANAGEMENT TRAINEE

Persyaratan:
  • Pria atau wanita berusia maksimal 27 tahun
  • Pendidikan minimal D3 atau mahasiswa yang telah menyelesaikan tugas akhir dengan IPK minimal 2,75
  • Aktif berorganisasi dan berjiwa kepemimpinan
  • Sehat jasmani dan rohani, berkelakuan baik dan tidak merokok
  • Berkomunikasi dengan baik, lebih disukai yang menguasai bahasa inggris dan arab
  • Siap ditempatkan di seluruh cabang PKPU, baik dalam maupun luar negeri

Prosedur Seleksi:
  • Lowongan terbuka bagi lulusan baru (fresh graduate)
  • Surat lamaran harus dilengkapi dengan pas photo terbaru, salinan ijazah dan transkrip nilai, dan foto copy identitas diri
  • Cantumkan kode MT 2012 pada pojok amplop surat lamaran
  • Lamaran dibuka sampai 10 Maret 2012
  • Hanya pelamar yang memenuhi persyaratan yang akan diundang untuk mengikuti tes tertulis dan wawancara

Surat lamaran dikirim ke:
HRD PKPU
Jalan Raya Condet No. 27 Batu Ampar Jakarta Timur 13520
atau kirim ke alamat email di: hrd@pkpu.or.id
Share:

0 comments:

Post a Comment

loading...

Berlangganan Loker Terbaru

Subscribe via Email for Free
Dapatkan Lowongan Kerja Terbaru langsung ke email anda!

Popular Posts

Recent Posts

Blog Archive

-->

Copyright © Informasi Lowongan Kerja di Aceh | Powered by Blogger

Design by ThemePacific | Blogger Theme by NewBloggerThemes.com