Berbagi Informasi Lowongan Kerja di Aceh secara khusus dan informasi lowongan kerja lainnya di Indonesia secara umum

March 31, 2016

Lowongan Kerja PT Rajawali Nusantara Indonesia (Persero)

PT Rajawali Nusantara Indonesia atau disingkat sebagai RNI adalah sebuah Badan Usaha Milik Negara (BUMN). RNI didirikan pada tahun 1964 sebagai kelanjutan dari nasionalisasi aset-aset grup konglomerat Oei Tiong Ham Concern (OTHC) atau Kian-gwan Kongsi yang didirikan oleh "Raja Gula" Oei Tiong Ham.


PT Rajawali Nusantara Indonesia (Persero) adalah perusahaan yang bergerak di bidang Agro Industri, Perdagangan, Farmasi, serta Alat Kesehatan, membutuhkan calon pimpinan yang disiapkan melalui :

Lowongan Kerja PT Rajawali Nusantara Indonesia (Persero)

MANAGEMENT TRAINEE PROGRAM (MTP)


Program ini merupakan program fast track bagi calon pimpinan perusahaan melalui pendidikan, pelatihan, dan pemagangan.

Persyaratan Umum:
  1. Pendidikan minimal S1 dengan latar belakang pendidikan sbb:
  • Bidang Pertanian
: Pertanian Jurusan Agronomi/ Budidaya Tanaman, Hama & Penyakit/ Ilmu Tanah
  • Bidang Teknik Pertanian
: Teknologi Pertanian Jurusan Teknik Pertanian
  • Bidang Akuntansi
: Akuntansi
  • Bidang SDM
: Manajemen/ Psikologi/ Teknik Industri
  1. Pendidikan minimal D3 dengan latar belakang pendidikan sbb:
  • Bidang Mesin
: Teknik Mesin
  • Bidang Elektro
: Teknik Elektro
  • Bidang Kimia
: Teknik Kimia
  • Bidang Teknologi Informasi
: Teknik Informatika – Programmer (non jaringan)
  1. IPK minimal (skala 4):
  • PTN
: min. 2,85
  • PTS
: min. 3,00
  1. Belum menikah dan bersedia tidak menikah saat menjalani masa Management Trainee Program (MTP).
  2. Usia maksimal 28 tahun (per 31 Maret 2016).
  3. Jenis kelamin laki-laki untuk bidang pertanian, teknik pertanian, mesin, elektro, kimia
  4. Jenis kelamin laki-laki / wanita untuk bidang akuntansi, SDM, teknologi informasi

Ketentuan:

  • Surat lamaran yang dikirim ke PT RNI (Persero) sebelum pengumuman ini tidak akan diproses dan tidak dikembalikan.
  • Pelamar diwajibkan memperbarui lamaran dengan melakukan registrasi online melalui situs web yang disebutkan di atas.
  • Kandidat yang dipanggil mengikuti seleksi adalah kandidat terbaik.
  • Tidak ada surat menyurat dengan penyelenggara selama proses rekrutmen & seleksi.
  • Seluruh tahapan proses rekrutmen dan seleksi tidak dipungut biaya apapun.
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja RNI Group
  • Keputusan hasil seleksi tidak dapat diganggu gugat.

Informasi lengkap mengenai persyaratan umum dan tata cara melamar harap dilihat di:
Peroide Registrasi Online: 26 Maret s/d 1 April 2016 Pukul 23.59 WIB

Share:
Location: Indonesia

0 comments:

Post a Comment

loading...

Berlangganan Loker Terbaru

Subscribe via Email for Free
Dapatkan Lowongan Kerja Terbaru langsung ke email anda!

Popular Posts

Recent Posts

Blog Archive

-->

Copyright © Informasi Lowongan Kerja di Aceh | Powered by Blogger

Design by ThemePacific | Blogger Theme by NewBloggerThemes.com