
Kementerian Kehutanan bekerjasama dengan United Nations Development Programme (UNDP) Indonesia sedang melaksanakan proyek “Penguatan Pengelolaan Hutan dan Daerah Aliran Sungai Berbasiskan Masyarakat” atau Strengthening Community-Based Forest and Watershed Management (SCBFWM) Project s/d tahun 2014...