Berbagi Informasi Lowongan Kerja di Aceh secara khusus dan informasi lowongan kerja lainnya di Indonesia secara umum

September 5, 2013

Lowongan Kerja CV. Matanlo Consultant

CV. Matanlo Consultant adalah sebuah perusahaan swasta nasional yang bergerak dalam bidang pelayanan jasa konsultansi. CV. Matanlo Consultant bekerja sama dengan perusahaan swasta India pada saat ini akan mengerjakan suatu perencanaan fisik bangunan yang berada di Kec. Ketol Kabupaten Aceh Tengah, untuk melaksanakan pekerjaan tersebut CV. Matanlo Consultant memberikan kesempatan berkarir untuk mengisi posisi dengan kualifikasi sebagai berikut :

1.   Translator ( KODE TL)
(Penempatan : Takengon)

     Kualifikasi
·      Pria.
·      Single / Usia max 30 Tahun.
·      Sarjana (S1) Semua Jurusan.
·      Aktif berbahasa Inggris (lisan dan Tulisan).
·      Memiliki TOEFL/TOEFL prediction minimal 475 atau IELTS 4,5 (dibuktikan dengan sertifikat).
·      Memiliki Index Prestasi Komulatif minimal  3.00.
·      Mempunyai pengalaman kerja dibidang yang sama minimal 1 Tahun.
·      Menguasai Program Komputer Microsoft Office.
·      Mampu bekerja dibawah tekanan.
·      Mempunyai kesehatan yang baik.
·      Memiliki kendaraan pribadi dan SIM C.
·      Memiliki kemampuan interpersonal, kreatif, inovatif, jujur, cerdas, teliti, dapat dipercaya, loyal pada perusahaan.
·      Bersedia di interview.

Persyaratan Khusus :
·      Curiculum Vitae (CV).
·      Foto Copy Ijazah dan Transkrip Nilai yang telah dilegalisir.
·      Photo Copy KTP.
·      Photo Copy SIM C
·      Pas Photo Ukuran 4 x 6 (Warna).

2.   Quantity / Quality ( KODE QQ)
(Penempatan : Redelong)

Kualifikasi
·      Pria.
·      Single / Usia max 28 Tahun.
·      Sarjana / Sarjana muda (S1/DIII) Jurusan Teknik Sipil / Teknik Arsitektur.
·      Memiliki Index Prestasi Komulatif minimal  2.80.
·      Mempunyai pengalaman kerja dibidang yang sama minimal 1 Tahun.
·      Menguasai Program Komputer Microsoft Office, Autocad 2D/3D, google sketchup/3D Maxs.
·      Dapat bekerjasama dengan Team.
·      Mampu bekerja dibawah tekanan.
·      Mempunyai kesehatan yang baik.
·      Memiliki kendaraan pribadi dan SIM C.
·      Memiliki kemampuan interpersonal, kreatif, inovatif, jujur, cerdas, teliti, dapat dipercaya, loyal pada perusahaan.
·      Bersedia di interview.

Persyaratan Khusus :
·      Curiculum Vitae (CV).
·      Foto Copy Ijazah dan Transkrip Nilai yang telah dilegalisir.
·      Photo Copy KTP.
·      Photo Copy SIM C
·      Pas Photo Ukuran 4 x 6 (Warna).

Surat lamaran beserta lampirannya dapat diantar langsung ke :
Kantor Pusat : Jl. Simpang Teritit – Pondok Baru Kp. Serule Kayu Redelong.
Kantor Cabang : Jl. Sengeda Kp. Nunang Antara Kabupaten Aceh Tengah

Atau dapat dikirim melalui :

(cantumkan KODE posisi yang dilamar di kanan atas Amplop atau di Subject E-Mail) Paling Lambat Tanggal 14 September 2013 Pukul 17.00 WIB

*Hanya pelamar yang memenuhi persyaratan yang akan dipanggil untuk tes tulis dan wawancara di Kantor Cabang CV. Matanlo Consultant.
Share:

0 comments:

Post a Comment

loading...

Berlangganan Loker Terbaru

Subscribe via Email for Free
Dapatkan Lowongan Kerja Terbaru langsung ke email anda!

Popular Posts

Recent Posts

Blog Archive

-->

Copyright © Informasi Lowongan Kerja di Aceh | Powered by Blogger

Design by ThemePacific | Blogger Theme by NewBloggerThemes.com